Home » , » Letak Geografis Dan Luas Wilayah Kabupaten Lebak

Letak Geografis Dan Luas Wilayah Kabupaten Lebak

Written By Seputar Lebak on Sabtu, 07 April 2012 | 08.36

Letak Geografis Dan Luas Wilayah Kabupaten Lebak

Letak Geografis Kabupaten Lebak terletak antara 6º18'-7º00' Lintang Selatan dan 105º25'-106º30' Bujur Timur. Luas wilayah yang dimiliki oleh Kabupaten Lebak adalah 304.472 Ha (3.044,72 Km²) yang terdiri atas 28 Kecamatan dengan 5 Kelurahan dan 340 desa.
Kabupaten Lebak memiliki batas wilayah administratif sebagai berikut :

  • Batas Wilayah Sebelah Utara berbatasan dengan Kabupaten Serang dan Tangerang
  • Batas Wilayah Sebelah Selatan berbatasan dengan Samudera Indonesia
  • Batas Wilayah Sebelah Barat berbatasan dengan Kabupaten Pandeglang
  • Batas Wilayah Sebelah Timur Kabupaten Bogor dan Kabupaten Sukabumi



Luas Wilayah Menurut Kecamatan di Kabupaten Lebak Tahun 2008


Berikut ini tabel luas wilayah menurut tingkat Kecamatan di Kabupaten Lebak berdasarkan data Pemda Lebak Tahun 2008 :
No.
Kecamatan
Luas Wilayah (Ha)
No.
Kecamatan
Luas Wilayah (Ha)
1
Malingping
9.490,51
15
Cipanas
6.014,75
2
Wanasalam
10.445,84
16
Sajira
9.649,82
3
Panggarangan
16.378,05
17
Cimarga
17.289,26
4
Bayah
13.236,86
18
Cikulur
5.700,50
5
Cilograng
8.870,33
19
Warunggunung
4.366,72
6
Cibeber
36.967,24
20
Cibadak
3.349,13
7
Cijaku
10.560,42
21
Rangkasbitung
6.795,61
8
Banjarsari
13.587,65
22
Maja
7.256,44
9
Cileles
15.264,36
23
Curugbitung
8.540,63
10
Gunungkencana
12.742,46
24
Cihara
11.452,12
11
Bojongmanik
8.908,45
25
Cigemblong
14.123,46
12
Leuwidamar
12.944,49
26
Cirinten
11.232,71
13
Muncang
8.038,72
27
Lebakgedong
8.446,20
14
Sobang
10.257,55
28
Kalanganyar
2.579,71

























Sumber :www.lebakkab.go.id

0 komentar: